Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hyundai Luncurkan Mobil Listrik Baru Elexio, Jarak Tempuh Tembus 722 Km
Advertisement . Scroll to see content

6 Mobil Termurah di Dunia,  Ada yang Harganya Cuma Rp26 Juta 

Senin, 05 Juli 2021 - 13:36:00 WIB
6 Mobil Termurah di Dunia,  Ada yang Harganya Cuma Rp26 Juta 
Deretan mobil termurah di dunia, antara lain Dacia Logan, Fiat Palio, Tata Indica, Daihatsu Ayla, Tata Nano, Cherry QQ4. (Foto: Cherry/Daihatsu/Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

4. Tata Nano

Mobil India paling murah di dunia yaitu Tata Nano. Mobil berdesain mungil ini mengusung mesin 624 cc dengan 23,5 km/liter. Tata Nano dibanderol dengan harga Rp26 juta. 

5. Daihtasu Ayla 

Harga mobil baru termurah di Indonesia adalah Daihatsu Ayla. Mobil ini dibanderol mulai dari Rp103,3 juta hingga Rp161,05 juta.  

Daihatsu Ayla memiliki dua pilihan mesin, yaitu 1.0 L 1KR-DE DOHC 3NR-VE 998 cc 3-silinder, dan 1.2 L DOHC, Dual VVT-i 4-silinder berkapasitas 1.197 cc.  

6. Cherry QQ4 

China juga memproduksi mobil dengan harga sangat murah Cherry QQ4. Mobil dengan desain ikonik ini dibanderol dengan harga Rp63,8 Juta.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut