Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Mobil Klasik Corolla GL Hangus Terbakar di Margonda Depok
Advertisement . Scroll to see content

7 Mobil Tua Langka Mejeng di IIMS 2023, Ada yang Berumur Hampir 100 Tahun

Jumat, 24 Februari 2023 - 14:34:00 WIB
7 Mobil Tua Langka Mejeng di IIMS 2023, Ada yang Berumur Hampir 100 Tahun
Tak hanya menampilkan mobil-mobil baru, IIMS 2023 juga memamerkan mobil mobil klasik alias jadul, bahkan ada yang diproduksi sebelum era kemerdekaan Indonesia. (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

5. Chevrolet Special Deluxe

Mobil ini cukup bersejarah karena pernah dipakai oleh presiden pertama Indonesia, Bung Karno di Medan. Mobil tahun 1941 ini memiliki 6 silinder, in line dengan kapasitas mesin 3.548cc/216,5 cu.in/3.5L.

6. Essex Super Six

Mobil tahun 1928 ini memiliki empat silinder dan memiliki kapasitas 2.511 cc/153,2 cu in/2.5L. Mobil ini diproduksi 229.887 unit. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut