Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Insentif Dongkrak Penjualan Mobil Hybrid, Cek Faktanya
Advertisement . Scroll to see content

Bocor, Toyota Bakal Luncurkan Veloz Hybrid di GJAW 2025

Rabu, 05 November 2025 - 09:15:00 WIB
Bocor, Toyota Bakal Luncurkan Veloz Hybrid di GJAW 2025
Toyota mengungkapkan akan membawa tiga model mobil baru dalam ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025, salah satunya model hybrid. (Foto: Dok)
Advertisement . Scroll to see content

"Kalau refleksi tahun ini dibandingkan tahun lalu, memang yang sangat disayangkan market mengalami penurunan. Kita sangat senang hybrid komposisinya bertambah, meski volume tetap," ucapnya.

Dugaan Veloz Hybrid akan meluncur di Indonesia semakin kuat setelah muncul di laman Samsat DKI Jakarta. Model yang didaftarkan memiliki kode W102RE-LBVFJ 1.5 Q HV CVT dan W 102RE-LBVEJ 1.5 0 HV CVT TSS. Model tersebut memiliki NJKB Rp264 juta dan Rp284 juta, tapi itu merupakan harga dasar sebelum ditambahkan instrumen pajak lain.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut