Ganti Mobil, Sandiaga Uno Beli Toyota Corolla Cross Hybrid di IIMS 2021
Minggu, 18 April 2021 - 17:36:00 WIB
Diketahui, Corolla Cross versi hybrid menggendong mesin dengan kode 2ZR-FXE berkapasitas 1.798 cc 4-silinder DOHC berteknologi VVT-i yang sanggup menghasilkan power maksimal 98 PS dan torsi 142,1 Nm.
Mesin itu dikolaborasikan dengan motor listrik yang mampu menghasilkan power maksimum sebesar 72 PS dan torsi sebesar 162,7 Nm.
Power unit Corolla Cross Hybrid lebih efisien dan rendah emisi CO2. Konsumsi bahan bakar Corolla Cross Hybrid lebih irit, namun tetap dapat menghasilkan performa dan kesenangan berkendara bagi penggunanya.
Editor: Dani M Dahwilani