Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 5 Koleksi Mobil Lawas Cocok Dijadikan Investasi, Ada yang Tembus Rp14 Miliar
Advertisement . Scroll to see content

Intip Koleksi Raja Malaysia dari Kendaraan Mewah hingga Replika Mobil Flintstone

Rabu, 31 Januari 2024 - 14:55:00 WIB
Intip Koleksi Raja Malaysia dari Kendaraan Mewah hingga Replika Mobil Flintstone
Bukan hanya mobil mewah, dia mempunyai hobi unik menyukai serba-serbi terkait tokoh kartun Flintstone. (Foto: JOHOR Southern Tigers)
Advertisement . Scroll to see content

Bukan hanya mobil mewah, dia mempunyai hobi unik menyukai serba-serbi terkait tokoh kartun Flintstone. Bahkan dia membangun Istana Flintstone.  Pada 2018, Sultan Ibrahim memiliki replika mobil Fred Flintstone, tokoh kartun favoritnya.

Selain sebagai raja, Sultan Ibrahim memiliki banyak bisnis yang luas mulai dari real estat hingga pertambangan, termasuk saham di Forest City, yaitu proyek reklamasi dan pengembangan lahan senilai 100 miliar dolar AS yang didukung China di lepas pantai Johor. 

Bloomberg memperkirakan Sultan Ibrahim dan keluarganya, memiliki kekayaan setidaknya 5,7 miliar dolar AS atau sekitar Rp89 triliun. Ini termasuk tanah di Singapura dan investasi di berbagai perusahaan kelapa sawit, real estat, dan telekomunikasi.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut