Kepala Proyek Mobil Listrik Apple Hengkang ke Ford, Nasib iCar di Ujung Tanduk
Kamis, 09 September 2021 - 10:55:00 WIB
Penelitian dan pengembangan (R&D) Apple sebagai rahasia yang dijaga ketat. Tapi bukan rahasia bila mereka telah menjalin kemitraan dengan sejumlah perusahaan pasti akan data bocor untuk mengembangkan bersama mobil pertamanya dan sistem baterai yang dapat menggerakkannya.
Rumor pada akhir pekan lalu menunjukkan pejabat Apple sedang melakukan pembicaraan mendalam dengan raksasa otomotif Jepang, Toyota. Sepertinya, pabrikan smartphone ini ingin menjalin kemitraan untuk pengembangan baterai.
Sebelumnya, mereka juga telah menggelar pembicaraan kerja sama dengan LG Chem dan Hyundai untuk pengembangan iCar. Namun, mereka menemui jalan buntu.
Editor: Dani M Dahwilani