Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Insentif Dongkrak Penjualan Mobil Hybrid, Cek Faktanya
Advertisement . Scroll to see content

Masuk Roadmap Pemerintah, Toyota Fokus Kembangkan Mobil Hidrogen di Indonesia     

Kamis, 17 April 2025 - 21:54:00 WIB
Masuk Roadmap Pemerintah, Toyota Fokus Kembangkan Mobil Hidrogen di Indonesia     
TMMIN mendukung langkah pemerintah Indonesia menerbitkan roadmap hidrogen dan amonia nasional (RHAN). (Foto: Dok iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

"TMMIN memiliki komitmen serius dan berkontribusi nyata dalam pengembangan energi hidrogen pada transisi pemanfaatan dan penggunaan energi bersih untuk masa depan kehidupan yang lebih baik," kata Nandi.

Menurut Nandi, pemanfaatan hidrogen juga sejalan dengan misi dekarbonisasi sektor manufaktur yang ditargetkan Kementerian Perindustrian pada 2050 atau sepuluh tahun lebih dini dari target yang dicanangkan.

Di sisi lain, Kementerian ESDM telah menjalankan program Renewable Energy Based in Industrial Development (REBID) dengan memanfaatkan pembangkit listrik tenaga air, tenaga surya, panas bumi, biomassa, dan hidrogen.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut