Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 5 Koleksi Mobil Lawas Cocok Dijadikan Investasi, Ada yang Tembus Rp14 Miliar
Advertisement . Scroll to see content

6 Mobil Jadul Era 90-an Paling Populer di Indonesia, Nomor 3 Mesinnya Terkenal Badak

Sabtu, 13 November 2021 - 06:57:00 WIB
6 Mobil Jadul Era 90-an Paling Populer di Indonesia, Nomor 3 Mesinnya Terkenal Badak
Koleksi mobil jadul era 90-an paling populer di Indonesia tengah menjadi tren di kalangan pecinta otomotif. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

3. Toyota Great Corolla 

Mobil jadul selanjutnya yang paling digemari yaitu Toyota Great Corolla. Pada eranya mobil ini laku keras di pasaran. Sebab, sedan itu memiliki mesin yang badak, awet serta memiliki sparepart mudah dan melimpah.  

Untuk segi harga mobil satu ini memiliki relatif murah dan bervariatif karena populasinya banyak dan bukan merupakan mobil rare item Rp40-90 jutaan sesuai dengan kondisi mobil. Dikarenakan harga yang murah itulah yang menyebabkan kaum muda memilih Great Corolla untuk koleki mereka. 

4. Mercedes-Benz Boxer W124  

Mobil rakitan Jerman satu lagi juga kental dengan aura mewah yang elegant dari dulu hingga sekarang. Tak lain dan tak bukan yaitu Mercedes-Benz.  

Tipe mobil jadul era 90-an mereka yang paling populer hadir dengan berbasis sedan 4 pintu dan 2 pintu yakni Boxer W124. Variannya bermacam-macam, mulai dari 200e,220e,300e,320e.  

Untuk sedan bongsor ini ditaksir mulai dari Rp 30-120jutaan untuk varian 4 pintu. Semantara pada varian 2 pintu mematok harga cukup mahal karena kelangkaan unit tersebut, mulai dari Rp250-500 jutaan sesuai kondisi dan nilai keoriginalitas mobil tersebut. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut