Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jangan Sembarangan! Ketahui Cara Berkendara Mobil Listrik yang Aman
Advertisement . Scroll to see content

Musim Hujan, Ini 7 Hal Penting Harus Dilakukan agar Mobil Tidak Kusam dan Berkarat

Selasa, 07 Februari 2023 - 19:00:00 WIB
Musim Hujan, Ini 7 Hal Penting Harus Dilakukan agar Mobil Tidak Kusam dan Berkarat
Karat terjadi apabila pada mobil terdapat air yang mengendap dalam waktu lama. (Foto: Auto2000)
Advertisement . Scroll to see content

Ketika bekas tersebut sudah mengering, maka noda kotoran akan tertinggal dan membuat cat mobil tampak kusam. Termasuk risiko memicu karat jika mengenai bodi mobil yang bagian catnya sudah terkelupas.

2. Jangan Parkir di Ruang Terbuka

Parkir di ruang terbuka akan membuat cat mobil lebih mudah pudar karena hujan dan panas yang silih berganti datang. Perubahan cuaca dari hujan ke panas dan seterusnya akan membuat cat mobil mudah rusak. Usahakan mobil parkir di ruang tertutup dalam kondisi bersih dan kering.

3. Cuci Mobil Secara Berkala

Jangan menunda mencuci mobil usai terkena hujan seharian, mengingat banyak potensi masalah kalau tidak membilas dengan air bersih. Pastikan bodi mobil kering untuk mencegah timbulnya jamur atau water spot yang sangat mengganggu. Disarankan untuk mencuci mobil setidaknya dua kali seminggu.

4. Bersihkan Kolong Mobil

Banyak komponen penting seperti sistem suspensi, kemudi, dan pengereman di kolong mobil. Kotoran akan mempercepat kerusakan komponen mekanis di mana debu menyusup ke celah atau sambungan antar parts. 

Terpenting adalah potensi tumbuhnya karat, terutama bagian bawah mobil ada yang “terluka” atau tidak terlindungi anti karat.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut