Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : BAIC Boyong Mobil Hybrid BJ30 di GIIAS Makassar 2025
Advertisement . Scroll to see content

Presiden Jokowi: Relaksasi PPn BM Dongkrak Penjualan Otomotif Indonesia 

Rabu, 17 November 2021 - 12:54:00 WIB
Presiden Jokowi: Relaksasi PPn BM Dongkrak Penjualan Otomotif Indonesia 
Presiden Jokowi menyebutkan terdapat kenaikan signifikan hingga 60 persen dalam penjualan industri otomotif dampak dari relaksasi PPn BM. (Foto: Azfar Muhammad)
Advertisement . Scroll to see content

Jokowi menyebutkan terdapat kenaikan signifikan hingga 60 persen dalam penjualan industri otomotif. 

“Ini tentu sangat baik untuk memberikan dorongan terhadap pemulihan ekonomi,  kemudian pentingnya segera dibangun ekosistem untuk mobil yang rendah emisi dan ramah lingkungan. Kita mendorong produksi mobil listrik, produksi mobil hybrid tetapi sekali lagi semuanya harus ramah lingkungan,” kata Jokowi.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut