Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Rafathar Nyuci Mobil Bareng Rayyanza, Netizen Auto Gemes: Tukang Cuci Paling Kaya
Advertisement . Scroll to see content

Ritual Cuci Mobil di Rumah, Ini 4 Hal Penting Harus Diperhatikan di Musim Hujan

Rabu, 24 Januari 2024 - 06:37:00 WIB
Ritual Cuci Mobil di Rumah, Ini 4 Hal Penting Harus Diperhatikan di Musim Hujan
Perlu mengetahui cara mencuci mobil di rumah yang tepat dan benar agar body kendaraan tidak rusak. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

3. Cuci ban dan detail lainnya

Jangan lupa untuk membersihkan dinding ban menggunakan sikat dan sabun. Setelah bersih lanjut ke peleknya.

Untuk pelek, cukup menggunakan lap agar tidak baret. Bersihkan sela-selanya agar tampilan secara keseluruhan terlihat bersih.

Detail-detail mobil lainnya yang juga mesti Anda perhatikan ialah wiper, spion, antena, grill, lampu-lampu, dan handle pintu.

4. Bilas dan keringkan body mobil

Setelah mobil bersih, selanjutnya tinggal dibilas. Perlu diingat, hanya lakukan proses ini dengan menggunakan air bersih dan mengalir. Jika tidak maka body mobil yang sudah bersih akan menjadi sia-sia.

Bilas mulai dari bagian atas body mobil, kemudian kaca, hingga ban dan detail-detail yang ada pada eksterior kendaraan. Selesaikan proses pembilasan dengan mengeringkan body mobil menggunakan lap plas chamois yang sudah siapkan.

Ada baiknya menggunakan lap yang berbeda dengan yang dipakai untuk membersihkan body mobil pada tahap selanjutnya. Tips tambahan untuk mengeringkan body mobil dengan cepat, lakukan di tempat yang cukup terbuka.

Proses pengeringan sangat penting ketika kita selesai mencuci mobil. Jika tak dilakukan dengan benar, ada kemungkinan body mobil mengalami watermark atau jamuran karena sisa-sisa air mengerak.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut