Salah Mencuci Mobil Bisa Sebabkan Korsleting Listrik
Sabtu, 12 Mei 2018 - 06:45:00 WIB
ECU (Engine Control Unit) yang berfungsi sebagai alat kontrol elektronik untuk mengendalikan serangkaian actuator mesin pembakaran dalam, entah itu ignition atau injection memiliki sistem plus minus.
"Padahal kita semua tahu, ECU itu adalah otak dari kendaraan yang telah di-computerized," kata Donny.
Soal cat, lanjut dia, steam high pressure tidak berpengaruh. Begitu juga kaki-kaki, tak ada masalah. Karena baik cat maupun kaki-kaki sudah dirancang mampu menahan tekanan air yang menyembur deras dari selang steam. Kecuali mobil yang sudah keropos (korosi), mungkin steam air yang begitu deras bisa merusak bagian-bagian kolong mobil atau bodi mobil.
Editor: Dani M Dahwilani