Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Apakah Pajak Mobil Hybrid Lebih Mahal daripada Mobil Listrik? Ini Penjelasannya
Advertisement . Scroll to see content

Terjual 13 Ribu Unit, Ini Mobil Listrik Paling Dicari di Indonesia Sepanjang 2023

Selasa, 19 Desember 2023 - 12:08:00 WIB
Terjual 13 Ribu Unit, Ini Mobil Listrik Paling Dicari di Indonesia Sepanjang 2023
Neta V. (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

Untuk Ioniq 5, penjualan wholesales sejak Januari sampai November 2023 tercatat sebanyak 6.552 unit. Hal itu berdasarkan data penjualan mobil yang dirilis Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo).

Sedangkan untuk November 2023, mobil listrik terlaris dipegang oleh Wuling Air ev dengan penjualan wholesales sebanyak 779 unit. Ini terjadi karena produsen asal China itu mengeluarkan versi yang lebih murah untuk mobil listrik kompak tersebut.

Hyundai Ioniq 5 menempati posisi kedua dengan perolehan sebanyak 725 unit. Kemudian diikuti oleh BMW iX xDrive40 Sport dengan penjualan sebanyak 103 unit, Seres E1 dengan 67 unit, dan Hyundai Ioniq 6 dengan penjualan sebanyak 22 unit.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut