Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Apakah Pajak Mobil Hybrid Lebih Mahal daripada Mobil Listrik? Ini Penjelasannya
Advertisement . Scroll to see content

Toyota Kerahkan 40 Unit Mobil Listrik bZ4X untuk Peringatan Hari Kemerdekaan RI di IKN

Jumat, 16 Agustus 2024 - 19:09:00 WIB
Toyota Kerahkan 40 Unit Mobil Listrik bZ4X untuk Peringatan Hari Kemerdekaan RI di IKN
Toyota menyiapkan 40 unit mobil listrik Toyota bZ4X untuk mendukung mobilitas tamu VVIP dalam peringatan Hari Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia di IKN. (Foto: Toyota)
Advertisement . Scroll to see content

Terakhir antara 18-20 Mei 2024, total 130 unit Toyota bZ4X digunakan para menteri dan delegasi negara peserta World Water Forum (WWF) 2024 di Bali.

Toyota memastikan mobilitas Toyota bZ4X dapat berjalan mulus tanpa kendala di acara penting di IKN ini, dengan menyiapkan tim teknisi bersertifikat Toyota global terlatih dalam perawatan Battery EV Toyota. Sementara untuk kebutuhan pengisian ulang daya baterai sudah disediakan PLN lewat fasilitas Ultra Fast Charger (UFC) 200 kW yang tersebar di beberapa titik wilayah IKN dan kota-kota sekitarnya.

“Pemilihan Toyota bZ4X merupakan bagian dari strategi dan refleksi pengalaman Toyota untuk menghadirkan pengalaman mobilitas tanpa polusi udara di IKN. Kami berharap, ke depan akan lebih banyak kolaborasi dengan pemerintah Indonesia dalam membangun masa depan berkelanjutan,” kata Marketing Director PT Toyota-Astra Motor (TAM), Anton Jimmi Suwandy.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut