Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ditopang Destinator, Mitsubishi Targetkan 2.000 SPK di GJAW 2025 
Advertisement . Scroll to see content

Toyota Luncurkan 2 Mobil Listrik Produksi Lokal New bZ4X dan Urban Cruiser di GJAW 2025, Harga Rp700 Jutaan

Senin, 24 November 2025 - 21:39:00 WIB
Toyota Luncurkan 2 Mobil Listrik Produksi Lokal New bZ4X dan Urban Cruiser di GJAW 2025, Harga Rp700 Jutaan
Selain merilis mobil Veloz Hybrid, Toyota meluncurkan dua mobil listrik New bZ4X dan Urban Cruiser di GJAW 2025. (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

“Komitmen kami berkontribusi dan tumbuh bersama Indonesia tercermin dari investasi lebih dari Rp100 triliun yang kami tanamkan di Indonesia. Investasi tersebut untuk memperkuat ekosistem otomotif nasional yang berdaya saing dan berkelanjutan, serta untuk pengembangan R&D, inovasi lokal, dan pengembangan industri pendukung. Bersama para mitra, kami juga telah menciptakan lebih dari 360.000 lapangan kerja di Indonesia,” kata Ueda.

Lalu, berapa harga kedua mobil listrik ini? New bZ4X Battery EV dibanderol Rp799 juta on the road (OTR) Jakarta. Sebelumnya, saat masih diimpor dari Jepang (CBU) harga mobil ini mencapai Rp1,2 miliar. Sementara New Urban Cruiser Battery EV dijual seharga Rp759 juta.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut