Harley-Davidson Rilis Motor Anyar Bertenaga Sangar Pertama di 2022, Begini Penampakannya
Selasa, 11 Januari 2022 - 08:55:00 WIB
Untuk tampilan, Harley-Davidson Sportster S V Twin menggunakan tangki bahan bakar dan bagian ekor yang menutupi bagian mesin motor. Sementara ban motornya dilengkapi boober klasik.
Sayang, tidak ada informasi mengenai harga Harley Davidson Sportster S V Twin tersebut. Belum diketahui, berapa harga yang ditawarkan.
Editor: Dani M Dahwilani