Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Malaysia Luncurkan Motor Penantang Nmax dan PCX, Mesin Lebih Garang 180 Cc
Advertisement . Scroll to see content

Jajal Honda PCX, Tenaga Jauh Lebih Kencang 

Selasa, 09 Februari 2021 - 12:37:00 WIB
Jajal Honda PCX, Tenaga Jauh Lebih Kencang 
Tenaga lebih besar, Honda PCX menggendong mesin generasi terbaru berkapasitas 160cc 4 katup eSP+. 
Advertisement . Scroll to see content

Sebagai informasi, AHM memasarkan All New Honda PCX dengan harga on the road (OTR) DKI Jakarta Rp30.350.000 untuk tipe CBS, Rp33.950.000 untuk tipe ABS, dan Rp43.550.000 untuk tipe e:HEV. 

"All New Honda PCX saat ini sudah tersedia di dealer-dealer Honda terdekat. Bagi pemesan, skuter ini juga sudah bisa dikirim ke rumah konsumen mulai Februari 2021," ujar Marketing Director PT Astra Honda Motor (AHM), Thomas Wijaya. 

Atas tambahan kapasitas ini, PCX menjadi lebih bertenaga dibanding kompetitor utamanya, Yamaha Nmax. Di mana motor tersebut menggendong mesin 155 cc.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut