Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Marc Marquez Diyakini Lewati Rekor Valentino Rossi di MotoGP
Advertisement . Scroll to see content

MotoGP Mandalika Sukses Digelar, Intip Sistem Pengiriman Motor dan Perlengkapan Pembalap

Senin, 21 Maret 2022 - 15:38:00 WIB
MotoGP Mandalika Sukses Digelar, Intip Sistem Pengiriman Motor dan Perlengkapan Pembalap
Di balik sukses MotoGP Mandalika, banyak pihak yang terlibat mulai dari pengiriman logistik, perengkapan balapan hingga motor yang digunakan pembalap. (Foto: Ist)
Advertisement . Scroll to see content

"Penanganan kargo MotoGP bukanlah hal baru bagi APLog. Ini melanjutkan kepercayaan dan apresiasi atas kompetensi yang diberikan Dorna Sport pemegang hak komersial MotoGP dunia dalam penanganan logistik udara di event World Superbike (WSBK) Idemitsu Asian Talent Cup (IATC) pada 2021. Tahun ini, perusahaan juga dipercaya kembali dalam penanganan logistik event MotoGP sebagai bagian dari dukungan menyukseskan event balapan motor," kata Danny.

Diketahui, usai balapan di Sirkuit Mandalika, Dorna dan tim balap langsung berkemas menuju Argentina melanjutkan seri ketiga MotoGP 2022. Ini diperlukan persiapan matang mengingat jarak yang jauh dan balapan akan digelar dua pekan lagi. Total seri balapan MotoGP akan dihelat di 21 kota negara-negara di dunia.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut