Rayakan Pernikahan, Ridwan Kamil Hadiahkan Motor Kustom untuk Istri
Minggu, 03 Januari 2021 - 11:43:00 WIB
Kawasaki W175 adalah model terbaru dari keluarga “W”. Mengikuti W800 dan W250, desain W175 dibuat simpel dan tradisional dengan proporsi klasik yang tak lekang di makan zaman.
Motor ini menggunakan mesin 4-stroke, SOHC, 1 silinder dengan air-cooled. Kapasitas tangki Kawasaki W175 mencapai 13,5 liter. Untuk kaki-kakidan mengandalkan suspensi Telescopic fork di bagian depan dan transmisi lima percepatan.
Model standar Kawasaki W175 dari pabrikan dibanderol mulai dari harga Rp29,9 juta hingga Rp33,8 juta.
Editor: Dani M Dahwilani