Pasar Motor Bekas Kembali Menggeliat, Ini Deretan Motor Paling Laris
Kamis, 17 Desember 2020 - 12:17:00 WIB
"Paling banyak BeAT 2018 sama Vario 125 masing-masing 20-an unit. Kalau NMax model lama kira-kira 15 unit dan Mio M3 125 terjual 10-13 unit. Sisanya dari Suzuki dan Vespa," katanya.
Budi membanderol sepeda motor bekasnya Rp10 juta sampai Rp15 jutaan. Hanya naik 5 persen dari harga jual sepanjang pandemi Covid-19 menyerang Indonesia.
"Harga sudah dinaikkan 5 persen semenjak masa PSBB diberlakukan. Paling mahal Rp15 juta untuk NMaxx, termurah Rp10 juta untuk Honda BeAT dan Yamaha Mio M3," ujarnya.
Editor: Dani M Dahwilani