Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Floyd Mayweather Banjir Kecaman usai Nyatakan Dukungan untuk Israel di Tengah Perang Gaza
Advertisement . Scroll to see content

7 Atlet dengan Masa Pensiun Tersingkat, Nomor 1 Hanya 8 Bulan

Selasa, 09 Juni 2020 - 18:13:00 WIB
7 Atlet dengan Masa Pensiun Tersingkat, Nomor 1 Hanya 8 Bulan
Paul Scholes pensiun pada musim panas 2011 (Foto: Manchester Evening News)
Advertisement . Scroll to see content

3. Michael Jordan

Michael Jordan (Foto: Twitter)
Michael Jordan (Foto: Twitter)

Michael Jordan sempat mengegerkan publik karena memutuskan pensiun jelang musim NBA 1993/1994. Ketika itu dia masih berusia 31 tahun.

Tapi setelah 1 tahun 5 bulan, Jordan kembali menekuni olahraga yang membesarkan namanya. Dia berhasil membawa Chicago Bulls juara NBA 1995/1996, 1996/1997, dan 1997/1998.

Setahun berselang, Jordan pensiun lagi. Namun pada 2001, dia comeback dan memperkuat Washington Wizards. Setelah dua musim, Jordan baru benar-benar gantung sepatu.

4. Michael Phelps

Michael Phelps (Foto: NBC)
Michael Phelps (Foto: NBC)

Perenang AS ini pensiun usai mengikuti Olimpiade London 2012. Di ajang tersebut Michael Phelps berhasil memperoleh medali emas.

Tapi Phelps kembali mengikuti kejuaraan renang pada 2014. Dia hanya pensiun selama 1 tahun 6 bulan saja.

5. Kim Clijsters

Kim Clijsters (Foto: WTA)
Kim Clijsters (Foto: WTA)

Karier gemilang pernah dimiliki Kim Clijsters di dunia tenis. Wanita asal Belgia tersebut sempat menyandang ranking satu WTA pada 11 Agustus 2003 ketika berumur 25 tahun.

Pada musim panas 2007, Clijsters hamil sehingga mundur dari berbagai kejuaraan. Dia baru kembali tampil pada 2009 dan bertahan selama tiga tahun.

Clijsters pensiun lagi di 2012 sebelum akhirnya comeback pada Februari 2020.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut