Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Masini Beberkan Rahasia Sukses Gresini Rekrut Marc Marquez dari Honda pada 2024
Advertisement . Scroll to see content

Alex Briggs Sedih Berpisah dengan Valentino Rossi setelah 20 Tahun Bersama

Jumat, 11 Desember 2020 - 10:15:00 WIB
Alex Briggs Sedih Berpisah dengan Valentino Rossi setelah 20 Tahun Bersama
Valentino Rossi (kanan) saat berbincang dengan mekaniknya, Alex Briggs. (Foto: MotoGP)
Advertisement . Scroll to see content

Mekanik asal Australia itu mengaku sama sekali tidak marah dengan keputusan yang diambil. Namun, Briggs merasa sedih karena tidak bisa pensiun dari ajang MotoGP bersama dengan Rossi.

“Ketika saya melihat lagi, saya tentu saja menyukai ide pensiun bersamaan dengan Valentino Rossi. Namun, bukan seperti itu kenyataannya,” ucap Briggs.

“Jika ada tawaran menarik dari yang lain, mungkinkah saya akan bertahan? Ini bukan hanya soal uang. Hanya menjadi mekanik biasa tanpa membagikan ilmu sudah cukup untuk membuat saya memutuskan berhenti,” ujarnya.

Sekali pun kerja sama keduanya secara profesional berakhir, Briggs dan Rossi akan tetap menjaga hubungan baik di luar lintasan.

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut