Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Empat Wakil Indonesia Melaju ke 16 Besar French Open 2025
Advertisement . Scroll to see content

Ana/Tiwi Tembus 16 Besar Australian Open 2023, Kuncinya di Gim Ketiga

Selasa, 01 Agustus 2023 - 18:04:00 WIB
Ana/Tiwi Tembus 16 Besar Australian Open 2023, Kuncinya di Gim Ketiga
Ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi. (Foto: PBSI)
Advertisement . Scroll to see content

Alhasil, pertarungan dilanjutkan ke gim ketiga. Untungnya, pada gim ketiga Ana/Tiwi kembali bangkit. Mereka sukses menuntaskan perlawanan pasangan India tersebut 21-17.

"Gim ketiga, kami mencoba bermain lebih baik. Memang lawan menerapkan pola bermain no lob. Kami sendiri juga tidak mau bertahan terus karena juga malah banyak mati sendiri," kata Tiwi.

"Kami harus menyerang untuk menang," dia menambahkan. 

Pasangan Jepang Rena Miura/Ayako Sakuramoto bakal menjadi ujian Ana/Tiwi di babak 16 besar. Ini bukan laga mudah, sebab mereka kalah di tempat yang sama tahun lalu. 

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut