Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 4 Keputusan Keras IOC untuk Indonesia Buntut Tolak Atlet Israel: Dialog Dihentikan hingga Ancaman Sanksi Global!
Advertisement . Scroll to see content

Aries Susanti Bersiap Ikuti Pra-Kualifikasi Olimpiade di Prancis

Selasa, 05 November 2019 - 22:46:00 WIB
Aries Susanti Bersiap Ikuti Pra-Kualifikasi Olimpiade di Prancis
Atlet panjat tebing Indonesia Aries Susanti Rahayu melakukan selebrasi usai memecahkan rekor kecepatan dunia saat final Kejuaraan Dunia Panjat Tebing di Xiamen, China, Sabtu (19/10/2019). (Foto: ANTARA/Waspodo)
Advertisement . Scroll to see content

Terkait target, Aries menuturkan dirinya tidak ingin muluk-muluk sama seperti ketika dia membuat kejutan dengan merebut emas sekaligus memecahkan rekor dunia pada IFSC World Cup Xiamen 2019. Begitu pun dengan kompetisi kali ini, dia hanya akan fokus menjalani apa yang sedang dihadapinya di depan mata.

Lebih lanjut, Aries menyatakan dirinya tidak akan turun pada Kejuaraan Asia Panjat Tebing di Stadion Pakansari 6-10 November. Hal tersebut dikarenakan saat ini, atlet peringkat tiga dunia itu tengah fokus mempersiapkan diri menghadapi pra-kualifikasi dan pemulihan akibat cedera.

Selain Aries, rekan sesama atlet pelatnas panjat tebing Alfian M. Fajri juga akan mengikuti kompetisi pra-kualifikasi tersebut. Alfian sebelumnya menjadi juara dunia nomor speed world record sekaligus meraih medali emas pada IFSC World Cup Chamonix, Prancis pada Juli lalu.

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut