Atletnya Raih Medali Emas Olimpiade Paris 2024, Presiden Botswana Umumkan Libur Nasional
Jumat, 09 Agustus 2024 - 22:34:00 WIB
Negara Afrika itu kini menduduki peringkat 54 klasemen sementara medali Olimpiade. Tak heran jika Presiden Masisi sangat gembira.
Sportbible mengklaim jika Presiden Masisi mentapkan hari libur di Botswana usai Tebogo meraih emas Olimpiade Paris 2024. Hari libur itu ditetapkan, Jumat (9/8/2024) hari ini.
Di sisi lain, tim Indonesia sejauh ini sudah mengoleksi tiga medali. Rinciannya adalah dua emas dan satu perunggu.
Dua emas didapat Veddriq Leonardo (panjat tebing) dan Rizki Juniansyah (angkat besi). Sedangkan satu perunggu dibawa pulang Gregoria Mariska Tunjung (bulu tangkis).
Editor: Reynaldi Hermawan