Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Turnamen Golf Indonesia Open 2025 Digelar Akhir Agustus, 114 Atlet Berburu Rp1,5 Miliar
Advertisement . Scroll to see content

Bikin Bangga! Pegolf Indonesia Juara Turnamen di AS, Ikuti Jejak Tiger Woods

Rabu, 04 Agustus 2021 - 18:53:00 WIB
Bikin Bangga! Pegolf Indonesia Juara Turnamen di AS, Ikuti Jejak Tiger Woods
Pegolf Indonesia Alfred Raja bikin bangga. Dia berhasil mengikuti jejak Tiger Woods dengan menjuarai turnamen Golf Pacific Northwets Men's Amateur. (Foto: Twitter/thePNGA)
Advertisement . Scroll to see content

Raja adalah pegolf binaan Persatuan Golf Indonesia Kabupaten Bogor. Dia juga berstatus mahasiswa tahun kedua di Tim Golf Pria Universitas Negeri Oregon. 

Dia berhasil masuk ke babak 16 di Oregon Amateur pada Juni lalu. Tentu keberhasilan Radja membuat Indonesia bangga.

Sebelumnya atlet bulu tangkis ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu juga berhasil mengharumkan nama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020. Mereka berhasil meraih medali emas usai mengalahkan duo China Chen Qingchen/Jia Yifan di laga pamungkas.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut