Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bertarung dalam Rasa Sakit, Sabar/Reza Gugur Terhormat di Semifinal World Tour Finals 2025
Advertisement . Scroll to see content

Cedera Hantui Apriyani/Fadia di BWF World Tour Finals 2023, Bisa Lanjut?

Kamis, 14 Desember 2023 - 17:44:00 WIB
Cedera Hantui Apriyani/Fadia di BWF World Tour Finals 2023, Bisa Lanjut?
Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/ Siti Fadia Silva Ramadhanti masih diganggu cedera saat tampil di BWF World Tour Finals 2023. (Foto: PBSI)
Advertisement . Scroll to see content

Fadia pun berterimakasih kepada rekannya tersebut. Dia menghargai perjuangan Apri yang tetap mau mencoba dan berusaha meski dalam keadaan tersebut.

"Sebenarnya kami sudah menyiapkan pola permainan tapi memang kondisi kak Apri ada yang tidak enak. Tapi saya berterima kasih kepada kak Apri karena terus mau mencoba, selalu berusaha di lapangan. Dan komunikasi apapun keadaannya," ucap Fadia.

Masalah ini jelas menjadi kendala keduanya. Apalagi, mereka masih menyisakan satu pertandingan lagi melawan Liu Shengshu/Tan Ning, Jumat (15/12/2023). 

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut