Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Khabib Nurmagomedov Diam-Diam Sebut Nama Conor McGregor dalam Doanya
Advertisement . Scroll to see content

Fans Berat Thierry Henry Jadi Raja Kelas Berat UFC, Arsenal Ucapkan Selamat

Senin, 29 Maret 2021 - 13:45:00 WIB
Fans Berat Thierry Henry Jadi Raja Kelas Berat UFC, Arsenal Ucapkan Selamat
Fans berat Thierry Henry bernama Francis Ngannou berhasil jadi juara kelas berat UFC yang baru. Arsenal langsung mengucapkan selamat di media sosial. (Foto: MMA Junkie)
Advertisement . Scroll to see content

Tapi Ngannou tak ingin larut dalam euforia usai merebut sabuk kelas berat. Atlet berusia 34 tahun itu ingin segera kembali bertarung dan mempertahankan gelarnya.

Jon Jones disebut-sebut jadi lawan yang ideal untuknya. Namun Ngannou siap menghajar siapa pun lawannya nanti.

Francis Ngannou menghajar Stipe Miocic pada UFC 260 di Las Vegas, Minggu (29/3/2021) siang. (Foto: MMA Fighting)
Francis Ngannou menghajar Stipe Miocic pada UFC 260 di Las Vegas, Minggu (29/3/2021) siang. (Foto: MMA Fighting)

"Dengar, sekarang saya juara. Saya tidak memikirkan siapa lawan selanjutnya. Mereka yang memikirkan itu. Sebab saya seorang juara," kata Ngannou dikutip dari Spotskeeda, Senin (29/3/2021).

"Anda tahu, saya baru bertarung dua kali dalam dua tahun terakhir. Jadi saya ingin segera kembali bertarung. Saya tidak tahu kapan. Mungkin di musim panas atau musim gugur. Tapi ya, mari kita lakukan itu. Kapan pun kesepakatan terjalin, saya siap," ucapnya.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut