FIBA Asia Cup 2022 Hari Ini: Iran Vs Suriah dan Lebanon Lawan Filipina, Hanya di iNews
Rabu, 13 Juli 2022 - 11:19:00 WIB
Keseruan FIBA Asia Cup 2022 masih berlanjut dengan menghadirkan laga antara Lebanon vs Filipina. Menjadi tim peraih gelar juara terbanyak ke-2 setelah China, Filipina siap meraih kemenangan saat melawan Lebanon.
Antara Lebanon dan Filipina, siapakah yang akan meraih kemenangan? Saksikan Lebanon vs Filipina di FIBA Asia Cup 2022 hari ini (Rabu, 13 Juli 2022) pukul 23.00 WIB delay di iNews.
Dukung dan saksikan pula perjuangan para pemain basket bertalenta Indonesia di kejuaraan FIBA Asia Cup 2022 pada 12-24 Juli 2022 LIVE eksklusif di iNews, Home of Basketball. Selain itu, dapat disaksikan secara streaming di Vision+ dan RCTI+.
#iNews #MNCGroup #FIBA #AsiaCup #2022 #HomeofBasketball
Editor: Reynaldi Hermawan