Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hasil French Open 2025: Putri KW Kandas di Tangan Tomoka Miyazaki di Babak 32 Besar
Advertisement . Scroll to see content

Gregoria Mariska Kehabisan Kata-Kata usai Ukir Sejarah Juara Japan Masters 2023

Minggu, 19 November 2023 - 14:36:00 WIB
Gregoria Mariska Kehabisan Kata-Kata usai Ukir Sejarah Juara Japan Masters 2023
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung jadi juara Japan Masters 2023. Dia kehabisan kata-kata untuk mengungkapkan prestasi membanggakan itu. (foto: PBSI)
Advertisement . Scroll to see content

Gregoria mengucapkan terima kasih sebanyak-banyaknya kepada semua yang telah mendukungnya hingga sejauh ini. Keberhasilannya merebut gelar Super 500 pertama ini cukup membuatnya tak bisa berkata-kata.

"Pastinya saya mengucapkan terima kasih kepada orang-orang yang di belakang saya terus mendukung, baik langsung maupun tidak langsung, termasuk fans," kata Gregoria.

"Gelar ini terasa sangat berarti karena berkat orang-orang yang terus mendukung saya," lanjutnya.

Gregoria juga menjadi tunggal putri Indonesia pertama yang sukses merebut gelar Super 500 sepanjang sejarah. Sejarah itu diciptakannya dengan sangat apik saat tampil di Kumamoto Masters 2023.

Editor: Ibnu Hariyanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut