Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hasil Prancis Terbuka 2024: Petenis Nomor 2 Dunia Aryna Sabalenka Menang Mudah di Babak Pertama
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Australia Terbuka 2023: Hajar Elena Rybakina, Aryna Sabalenka Juara

Sabtu, 28 Januari 2023 - 18:33:00 WIB
Hasil Australia Terbuka 2023: Hajar Elena Rybakina, Aryna Sabalenka Juara
Petenis asal Belarusia, Aryna Sabalenka, juara Australia Terbuka 2023. Pencapaian itu didapat setelah dia mengalahkan Elena Rybakina 4-6, 6-3, dan 6-4 (Foto: REUTERS/Loren Elliott)
Advertisement . Scroll to see content

Kemudian di set kedua, giliran Rybakina yang mendapat tekanan. Petenis asal Kazakhstan itu cukup kesulitan untuk membalikan variasi pukulan yang dilancarkan Sabalenka.

Rybakina pun tidak bisa meneruskan momentumnya. Dia menelan kekalahan 3-6 dari Sabalenka di set yang kedua. 

Pertarungan sengit pun tersaji di set ketiga. Pasalnya, Sabalenka dan Rybakina saling jual beli serangan sehingga membuat skor menjadi imbang 3-3.

Rybakina sempat memepet ketertinggalannya menjadi 4-5. Namun pada akhirnya, dia harus takluk dari Sabalenka di set ketiga dengan skor akhir 4-6.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut