Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Mantap! Hendra Setiawan/Debby Susanto Juara BWF World Senior Championships 2025
Advertisement . Scroll to see content

Hasil BWF World Tour Finals: Lee Yang/Wang Chi Lin Tantang Ahsan/Hendra di Final

Sabtu, 30 Januari 2021 - 15:17:00 WIB
Hasil BWF World Tour Finals: Lee Yang/Wang Chi Lin Tantang Ahsan/Hendra di Final
Ganda putra Taiwan Lee Yang/Wang Chi Lin melaju ke final BWF World Tour Finals 2020. Di fase tersebut mereka bakal meladeni kekuatan Ahsan/Hendra (Foto: BWF)
Advertisement . Scroll to see content

Di laga pamungkas BWF World Tour Finals, Lee/Wang akan meladeni juara bertahan Ahsan/Hendra yang di laga semifinal mengalahkan duo Korea Selatan, Choi Sol Gyu/Seo Seung Jae, 23-21, 21-13.

Laman Tournament Software mencatat ini merupakan pertemuan ke-10 antara Ahsan/Hendra versus Lee/Wang. Enam laga sebelumnya berhasil dimenangkan The Daddies.

Meski demikian Ahsan/Hendra tak boleh jemawa mengingat Lee/Wang sedang on fire tahun ini. Ditambah lagi mereka juga kalah pada pertemuan terakhir yakni pada semifinal Toyota Thailand Open 2021, pekan lalu.

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan jumpa ganda Taiwan Lee Yang/Wang Chi Lin pada final BWF World Tour Finals 2020, Minggu (31/1/2021). (Grafis: Maspuq Muin)
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan jumpa ganda Taiwan Lee Yang/Wang Chi Lin pada final BWF World Tour Finals 2020, Minggu (31/1/2021). (Grafis: Maspuq Muin)

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut