Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Fajar/Fikri Usung Misi Kebangkitan usai Gagal di Denmark Open 2025!
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Denmark Open 2022: Kejutan! Viktor Axelsen Dikalahkan Fans Hendra Setiawan

Sabtu, 22 Oktober 2022 - 04:49:00 WIB
Hasil Denmark Open 2022: Kejutan! Viktor Axelsen Dikalahkan Fans Hendra Setiawan
Kejutan terjadi di Denmark Open 2022. Jagoan tuan rumah Viktor Axelsen dikalahkan wakil Singapura Loh Kean Yew. (Foto: BWF)
Advertisement . Scroll to see content

ODENSE, iNews.id - Kejutan terjadi di Denmark Open 2022. Jagoan tuan rumah Viktor Axelsen dikalahkan wakil Singapura Loh Kean Yew 17-21, 10-21 di Jyske Bank Arena, Sabtu (22/10/2022) dini hari WIB.

Pertarungan sengit terjadi sejak awal pertandingan. Kedua pebulu tangkis saling susul menyusul angka dari 1-1 hingga 8-8.

Tapi setelahnya Loh Kean Yew yang mampu mengambil alih permainan. Fans Hendra Setiawan itu mengunci interval di angka 11-8.

Axelsen yang tampil di depan pendukung sendiri berusaha bangkit. Tunggal putra nomor satu dunia itu menyamakan kedudukan 12-12.

Tapi Loh Kean Yew tak panik dan kembali menjauh. Dia akhirnya menutup game pertama dengan kemenangan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut