Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Apriyani/Fadia Mundur dari Korea Masters 2025, Apa Masalahnya?
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Denmark Open 2023: Ana/Tiwi Tersingkir usai Kalah Rubber Game Vs Duo Jepang

Jumat, 20 Oktober 2023 - 20:00:00 WIB
Hasil Denmark Open 2023: Ana/Tiwi Tersingkir usai Kalah Rubber Game Vs Duo Jepang
Ganda Putri Indonesia Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi kalah di perempat final Denmark Open 2023. (Foto: Twitter/@INABadminton)
Advertisement . Scroll to see content

Selepas interval, duo Jepang makin nyaman bermain. Akhirnya Matsumoto/Nagahara menang 21-14 di gim kedua.

Pada gim ketiga, pertandingan makin seru. Kedua pasangan saling adu serangan demi mendapat poin.

Poin sangat ketat terjadi di gim ketiga ini. Ana/Tiwi sempat unggul 11-10.

Namun selepas interval ketiga, Ana/Tiwi justru banyak melakukan kesalahan. Situasi itu dimanfaatkan duo Jepang mencuri poin dan berbalik unggul 16-14.

Duo Jepang makin jeli memanfaatkan kelengahan pasangan Indonesia. Matsumoto/Nagahara akhirnya menang 21-17.

Editor: Ibnu Hariyanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut