Hasil Final Kumamoto Masters 2024: Gregoria Mariska Runner Up usai Kalah Vs Akane Yamaguchi
Minggu, 17 November 2024 - 14:38:00 WIB
Pemain ranking empat dunia itu pun sukses berbalik unggul 6-3. Akan tetapi, Gregoria berusaha keras untuk memangkas ketertinggalannya menjadi 6-7 dan 8-9.
Namun, pemain kelahiran Wonogiri itu tak bisa lebih lama lagi menahan serangan Yamaguchi. Pertahanannya pun mulai mudah ditembus lagi sehingga tertinggal 9-14.
Tanpa kesulitan berarti, Yamaguchi meninggalkan peraih medali perak Olimpiade Paris 2024 itu dengan keunggulan 19-11. Pemain berusia 27 tahun itu pun mengunci kemenangannya di gim kedua dengan skor 21-12.
Editor: Ibnu Hariyanto