Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jonatan Christie Tembus Semifinal India Open 2026 usai Libas Christo Popov
Advertisement . Scroll to see content

Hasil India Open 2026: Langkah Putri KW Disetop An Se-young di Perempat Final

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:25:00 WIB
Hasil India Open 2026: Langkah Putri KW Disetop An Se-young di Perempat Final
Tunggal putri Indonesia Putri Kusuma Wardani gagal melaju ke babak semifinal India Open 2026 (Foto: PBSI)
Advertisement . Scroll to see content

Memasuki gim kedua, Putri KW mencoba bangkit dan tampil lebih ngotot. Dia sempat memimpin 3-1, tetapi konsistensi An Se Young membuat skor perlahan berbalik.

An Se Young mendominasi laga dengan keunggulan 9-5 dan terus menekan pertahanan Putri. Tunggal putri Indonesia kesulitan menemukan ritme permainan yang efektif.

Poin demi poin meluncur untuk An Se Young, sementara Putri tertinggal jauh. Skor 17-8 mencerminkan kesulitan Putri menahan serangan lawan.

Akhirnya, gim kedua ditutup An Se Young dengan kemenangan telak 21-8. Kekalahan ini memastikan Putri KW tersingkir dari India Open 2026 dan gagal menembus semifinal.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut