Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Resmi! 5 Wakil Indonesia Lolos ke BWF World Tour Finals 2025, Jafar/Felisha Melengkapi Daftar
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Malaysia Open 2023: Jonatan Christie Dikalahkan Kenta Nishimoto di Babak 16 Besar

Kamis, 12 Januari 2023 - 13:10:00 WIB
Hasil Malaysia Open 2023: Jonatan Christie Dikalahkan Kenta Nishimoto di Babak 16 Besar
Jonatan Christie tersingkir dari Malaysia Open 2023. (Foto: Twitter/@INABadminton)
Advertisement . Scroll to see content

Selepas jeda, Jojo sempat kewalahan menahan gempuran dari Kenta. Pebulutangkis berusia 25 tahun itu pun tertinggal cukup jauh 13-18, dan menyerah 15-21 di gim pertama.

Berlanjut di gim kedua, Jojo dan Kenta kembali menampilkan permainan sengit dengan angka yang berimbang 2-2. Setelah itu, Jojo mendapat tambahan poin demi poin hingga unggul 8-6.

Sayangnya, Jojo harus kembali tertinggal dari Kenta di interval gim kedua dengan skor 9-11. Selepas jeda, Jojo sempat mengejar ketertinggalannya menjadi 16-16. 

Namun, upaya Jojo untuk mengungguli Kenta harus menemui jalan terjal usai mendapat perlawanan ketat. Alhasil, Kenta yang mampu menutup gim kedua dengan kemenangan di angka 21-17.

Editor: Dimas Wahyu Indrajaya

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut