Intip Pesona Vicky Piria, Pembalap Terseksi Dunia
Rabu, 09 Desember 2020 - 10:45:00 WIB
Kemudian pada 2014 dia beralih ke ajang Pro Mazda Championship. Tapi kiprahnya tak terlalu bagus hingga akhirnya dia memutuskan vakum dari dunia balap.
Tapi Piria tak bisa lama-lama berpisah dengan aspal. Buktinya lima tahun kemudian dirinya beraksi pada balapan Formula 3 Wanita alias W Series sampai saat ini.
Kini Piria sedang menatap W Series musim 2021 yang akan dimulai pada 26 Juni mendatang di Le Castellet, Prancis.
Editor: Reynaldi Hermawan