Klasemen Perolehan Medali PON 2024, Kamis Pukul 07.00 WIB: Jawa Barat Koleksi 151 Emas
Jawa Tengah kini tercatat mengemas 52 emas, 57 perak, dan 94 perunggu. Hari ini Jawa Tengah pun berpeluang menambah empat emas dari cabor bulu tangkis yang memainkan laga final nomor perorangan.
Lalu Bali, DI Yogyakarta, Kalimantan Timur, dan Lampung masih bertahan di posisi 10 besar. Secara berurutan mereka duduk di peringkat tujuh hingga 10.
Berikut klasemen sementara perolehan medali PON XXI Aceh-Sumut 2024, Kamis (19/9/2024) pukul 07.00 WIB.
1. Jabar (151 emas, 137 perak, 134 perunggu)
2. DKI Jakarta (150, 125, 118)
3. Jatim (117, 114, 121)
4. Sumut (69, 37, 90)
5. Aceh (56, 42, 50)
6. Jateng (52, 57, 94)
7. Bali (28, 27, 51)
8. DIY (24, 32, 42)
9. Kaltim (20, 41, 52)
10. Lampung (19, 14, 25)
11. Riau (18, 17, 29)
12. Banten (17, 21, 26)
13. Papua (17, 21, 17)
14. Kalsel (14, 12, 16)
15. Sulsel (9, 19, 21)
16. NTB (8, 10, 13)
17. Jambi (6, 17, 24)
18. Sumsel (6, 13, 29)
19. Sulut (6, 8, 14)
20. Sulteng (5, 5, 17)
21. Kepri (5, 3, 5)
22. Papeg (5, 0, 3)
23. Pabar (4, 5, 12)
24. Sumbar (3, 10, 23)
25. Papteng (3, 4, 6)
26. Gorontalo (3, 3, 5)
27. NTT (3, 2, 7)
28. Babel (3, 2, 6)
29. Kalbar (2, 6, 15)
30. Maluku (2, 2, 7)
31. Kaltara (2, 1, 4)
32. Kalteng (1, 9, 2)
33. Sultra (1, 5, 6)
34. Papsel (0, 2, 1)
35. Sulbar (0, 2, 0)
36. Bengkulu (0, 0, 5)
37. PBD (0, 0, 3)
38. Malut (0, 0, 1)
Editor: Reynaldi Hermawan