Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bawa Boston Celtics Juara NBA, Jaylen Brown Jadi MVP
Advertisement . Scroll to see content

LA Lakers Juara Perdana NBA In-Season Tournament 2023-2024

Minggu, 10 Desember 2023 - 12:46:00 WIB
LA Lakers Juara Perdana NBA In-Season Tournament 2023-2024
Los Angeles Lakers juara perdana NBA In-Season Tournament 2023-2024 usai mengalahkan Indiana Pacers. Lakers menang 123-109. (foto: USA Today Sport)
Advertisement . Scroll to see content

LeBron James pun tak kalah cemerlang dengan turut mencatatkan double-double dengan 24 poin, 11 rebound dan empat assistnya. Lalu, Austin Reaves juga menjadi sorotan dengan menghasilkan 28 poin.

Sementara di kubu Pacers, Tyrese Haliburton, sebenarnya juga bermain apik dengan menghasilkan 20 poin dan 11 assist. Begitu juga dengan Bennedict Mathurin yang mencetak jumlah poin yang sama dengannya. Namun sayang, performa gemilang yagng mereka tampilkan belum cukup untuk memberikan gelar juara kepada tim asuhan Rick Carlisle itu.

Bagi Lakers tentunya, titel NBA In-Season Tournament 2023/2024 menjadi modal apik bagi mereka untuk kembali merebut gelar juara musim reguler pada musim ini. Saat ini mereka duduk di peringkat lima klasemen wilayah barat dengan rekor 14-9. 

Editor: Ibnu Hariyanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut