Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jorge Lorenzo Bongkar Fakta Mengejutkan! Aksi Rossi Tendang Marquez di Sepang 2015 Itu Sengaja 
Advertisement . Scroll to see content

Mulai Adaptasi dengan Ducati, Marc Marquez Puas Hasil Tes Pramusim MotoGP 2024

Sabtu, 10 Februari 2024 - 02:26:00 WIB
Mulai Adaptasi dengan Ducati, Marc Marquez Puas Hasil Tes Pramusim MotoGP 2024
Marc Marquez mulai bisa beradaptasi dengan motor Ducato Desmosedici. (Foto: Michelin)
Advertisement . Scroll to see content

Marquez mengatakan sudah mulai nyaman beradaptasi dengan motor Ducati Desmosedici. Akan tetapi, enam kali juara dunia itu juga tak menyangkal dirinya masih belum bisa bersaing dengan para pembalap teratas Ducati.

“Perburuan waktu lebih baik. Gaya mengemudinya benar-benar berbeda dengan Honda. Kami hanya mengadaptasi beberapa hal, saya juga mengubah sesuatu dalam gaya mengemudi saya. Tim juga memahami saya dengan lebih baik,” ucapnya.  

“Maka itu menjadi lebih baik juga. Tentu saja, setengah detik masih hilang dari orang-orang teratas. Tapi orang-orang ini sangat cepat. Kami semakin dekat dengan kecepatan balapan,” tuturnya.

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut