Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Khabib Nurmagomedov Sebut Kenikmatan Hajar Wajah Conor McGregor Bagaikan Liburan!
Advertisement . Scroll to see content

Nenek 66 Tahun Panas-Panasan Demi Foto Bareng Khabib, Endingnya Bahagia

Kamis, 15 Juli 2021 - 07:00:00 WIB
Nenek 66 Tahun Panas-Panasan Demi Foto Bareng Khabib, Endingnya Bahagia
Seorang nenek 66 tahun rela panas-panasan demi bisa berfoto dengan mantan jagoan UFC Khabib Nurmagomedov. (Foto: UFC)
Advertisement . Scroll to see content

LAS VEGAS, iNews.id - Seorang nenek 66 tahun rela panas-panasan demi bisa berfoto dengan mantan jagoan UFC Khabib Nurmagomedov. Keinginannya akhirnya tercapai.

Baru-baru ini tersebar video seorang nenek menunggu di depan kantor UFC di Las Vegas, Amerika Serikat. Dia memegang sebuah foto yang bertuliskan "Khabib Plz 4 photo".

Berfoto dengan petarung muslim asal Rusia itu merupakan keinginan di hari ulang tahunnya yang ke-66. Video tersebut seketika menjadi viral.

Presiden UFC Dana White melihat hal tersebut. Dia langsung mempertemukan sang nenek dengan Khabib.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut