Oleksandr Zinchenko Gabung Arsenal, Langsung Ikut Tur Pramusim The Gunners
Kamis, 21 Juli 2022 - 18:48:00 WIB
"Saya mengenal pemain itu dengan sangat baik, dia adalah pesepakbola yang luar biasa dan dia adalah seseorang yang akan membawa keunggulan kompetitif lain ke ruang ganti itu,” ujarnya,
Arteta bekerja sama dengan pemain berusia 25 tahun itu ketika dia menjadi asisten manajer di Manchester City. Dia mengatakan akan membawa opsi tambahan karena melihat perannya yang serba bisa.
“Dia bisa bermain di keduanya (bertahan dan lini tengah). Dia adalah No. 10 alami di awal karirnya dan kami mengubahnya menjadi bek kiri yang dapat melakukan banyak hal yang kami inginkan dengan cara kami bermaian,” katanya.
Editor: Ibnu Hariyanto