Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 4 Keputusan Keras IOC untuk Indonesia Buntut Tolak Atlet Israel: Dialog Dihentikan hingga Ancaman Sanksi Global!
Advertisement . Scroll to see content

Profil Eko Yuli Irawan, Anak Tukang Becak yang Koleksi 4 Medali Olimpiade

Minggu, 25 Juli 2021 - 16:50:00 WIB
Profil Eko Yuli Irawan, Anak Tukang Becak yang Koleksi 4 Medali Olimpiade
Lifter Eko Yuli Irawan bikin bangga Indonesia. Dia meraih medali perak Olimpiade Tokyo 2020 di kelas 61 kg putra, Minggu (25/7/2021) sore WIB. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Kala itu, dia tertarik dengan olahraga tersebut saat melihat anak-anak berlatih angkat besi di klub Yon Haryono. Dari situ, Eko tertarik untuk bergabung dan menjalani latihan secara rutin setelah mendapat izin dari kedua orang tuanya. Berkat ketekunan, Eko mulai percaya diri ikut kejuaraan di tahun 2006.

Di usianya yang saat itu baru 17 tahun, dia masuk urutan kedelapan kejuaraan dunia cabor angkat besi kelas 56kg dengan total angkatan 266kg di Santo Domingo, Republik Dominika.

Lifter Eko Yuli Irawan bikin bangga Indonesia. Dia meraih medali perak Olimpiade Tokyo 2020 di kelas 61 kg putra, Minggu (25/7/2021) sore WIB. (Foto: Reuters)
Lifter Eko Yuli Irawan bikin bangga Indonesia. Dia meraih medali perak Olimpiade Tokyo 2020 di kelas 61 kg putra, Minggu (25/7/2021) sore WIB. (Foto: Reuters)

Setahun kemudian, dia sukses merevolusi prestasi dan mendapat medali perunggu untuk kelas 56kg di Kejuaraan Dunia 2007 Chiang Mai, Thailand.

Pada tahun yang sama, dia mampu meraih medali emas pertamanya di Kejuaraan Dunia junior Paraha, Republik Ceko. Prestasi tersebut tak membuatnya jemawa. Latihan keras tetap digelutinya karena Eko memiliki mental yang tidak gampang puas.

Hasilnya pada 2008, dia mendapat medali emas pada ajang SEA Games 2007 Thailand. Berikut titel yang pernah diraih Eko sepanjang karier.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut