Rizki Juniansyah Tetap Bangga Raih Emas PON 2024 meski Levelnya Sudah Juara Olimpiade
Minggu, 08 September 2024 - 16:06:00 WIB
        
    
                
                Rizki adalah peraih medali emas di Olimpiade Paris 2024. Pada saat itu, ia memboyong emas di nomor 73 kg putra.
                                        Sementara itu, Rizki memilih untuk naik kelas di PON kali ini dengan turun di nomor 89 kg putra. Ia pun tak kalah bersaing dengan lifter-lifter lainnya, bahkan mampu unggul jauh.
Medali perak direbut wakil Jawa Barat, Joko Dwi Suprianto dengan total 313 kg (snatch 138 kg dan clean & jerk 175 kg). Sedangkan perunggu diraih Mohammad Najib, Jawa Tengah dengan total 309 kg (snatch 136 kg dan clean & jerk 173 kg).
                                        Editor: Ibnu Hariyanto