Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Juara Dunia Trickshot Biliar Florian Kohler Terkesima Disambut Reog Ponorogo di Kota Batu
Advertisement . Scroll to see content

Spektakuler! Juara Dunia Trickshot Biliar Florian Kohler Hipnotis Warga Kota Batu dengan Aksi Gila

Minggu, 14 September 2025 - 13:00:00 WIB
Spektakuler! Juara Dunia Trickshot Biliar Florian Kohler Hipnotis Warga Kota Batu dengan Aksi Gila
Aksi luar biasa dari juara dunia trickshot biliar, Florian Kohler, menyedot perhatian publik Kota Batu (Foto: Avirista Midaada)
Advertisement . Scroll to see content

Indonesia Masih Tertinggal dalam Kelas Trickshot? Ini Langkah Awal!

Hendra juga menegaskan bahwa kelas trickshot atau artistik biliar di Indonesia masih tergolong asing, sementara di level internasional kelas ini sudah mendapat tempat. Ia pun bertekad menjadikan acara ini sebagai titik awal popularisasi biliar artistik di Tanah Air.

"Karena di Indonesia belum pernah tahu sama sekali, masih awam untuk yang kelas trickshot. Kalau di internasional sudah banyak, kita kan berarti terlambat," sambung Hendra.

Bocoran: Kelas Artistik Masuk PON 2028 di Lombok?

Lebih jauh lagi, Hendra memberikan bocoran bahwa dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) 2028 di Lombok, kemungkinan akan dibuka kategori biliar kelas artistik. Karena itulah, acara ini sekaligus menjadi upaya awal mengenalkan teknik dan format permainan yang berbeda dari biliar konvensional.

"Nggak ada lawannya, jadi dia lebih menunjukkan trik dan teknik, ini pukulan gini tekniknya gini, pukulan gitu tekniknya gitu. Jadi mengajak orang berinteraksi, tekniknya beda-beda," ucapnya.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut