Upacara Pembukaan ASEAN Para Games 2022 Dimulai, Ganjar Pranowo Main Kendang dan Ngelawak Bareng Dodit
Sabtu, 30 Juli 2022 - 19:51:00 WIB
Setelah lagu selesai, upacara pembukaan dilanjutkan dengan sesi pertunjukkan Wayang Sandosa. Pertunjukkan wayang ini menggambarkan menggabungkan unsur tradisional dan modern yang ditampilkan dengan ciamik.
Sang Dalang terlihat khidmat memainkan wayangnya di tengah panggung upacara pembukaan ASEAN Para Games 2022. Para penonton pun terkesima menyaksikan penampilan Wayang Sandosa.
Di tengah-tengah pertunjukkan Wayang Sandosa, ada pesan tersirat tentang kesetaraan kemudian diakhiri dengan Budhalan serta penampilan EkosDance Company. Mereka menutup pertunjukkan wayang tersebut dengan sangat apik.
Editor: Ibnu Hariyanto