Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Makna dan Filosofi Bacuya, Maskot Resmi Piala Dunia U-17 2023, Ini Artinya!
Advertisement . Scroll to see content

3 Maskot Piala Dunia Paling Aneh Sepanjang Masa, Nomor 2 Buah Jeruk

Jumat, 24 Desember 2021 - 06:03:00 WIB
3 Maskot Piala Dunia Paling Aneh Sepanjang Masa, Nomor 2 Buah Jeruk
Maskot Piala Dunia 2006. (Foto: China Daily News)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Ada beberapa maskot Piala Dunia paling aneh sepanjang masa. Salah satunya adalah buah jeruk.

Piala Dunia selalu menjadi salah satu turnamen besar yang paling ditunggu-tunggu oleh masyarakat dunia. Maskot selalu jadi pusat perhatian di tiap perhelatan.

Biasanya Maskot kerap dikaitkan dengan berbagai harapan tuan rumah agar turnamen tersebut dapat terlaksana dengan sukses.

Meski memiliki sarat akan makna, maskot di beberapa gelaran Piala Dunia justru terlihat aneh.

Berikut kami rangkum tiga maskot Piala Dunia paling aneh sepanjang masa:

1. Ciao (Italia, 1990)

Foto: Ist

Pada Piala Dunia 1990 di Italia, maskot yang mendapat julukan ‘Ciao’ menjadi pusat perhatian. Di saat hewan menjadi salah satu tokoh yang digunakan sebagai maskot, Ciao mengambil sosok yang jauh berbeda.

Ciao digambarkan memiliki tubuh stickman dengan kepala bola serta badan yang terbuat dari beberapa potongan kubus. Meski memiliki gambar yang nyeleneh, namun penyelenggaraan Piala Dunia 1990 tersebut dapat dibilang sukses.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut