5 Fakta Sevilla Juara Liga Europa, Nomor 3 Jose Mourinho Lempar Medali
Kamis, 01 Juni 2023 - 08:15:00 WIB
5. Rekor Buruk Jose Mourinho
Sebelumnya Mourinho selalu menang jika memimpin tim di final kompetisi Eropa. Ada lima laga pamungkas yang berhasil dimenangkan The Special One.
Sayangnya di final kompetisi Eropa keenam, Mourinho harus tumbang di tangan Sevilla. Ini pertama kalinya dia merasakan kekalahan di partai puncak kejuaraan antarklub Benua Biru sepanjang karier.
1. Celtic 2-3 FC Porto (UEFA Cup 2002/2003)
2. AS Monaco 0-3 FC Porto (UCL 2003/2004)
3. Bayern Munchen 0-2 Inter Milan (UCL 2009/2010)
4. Ajax Amsterdam 0-2 Manchester United (UEL 2016/2017)
5. AS Roma 1-0 Feyenoord (UECL 2021/2022)
6. Sevilla 1-1 As Roma (PK: 4-1, UEL 2022/2023)
Editor: Reynaldi Hermawan