Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 4 Pemain Bintang yang Mengikuti Jejak M Salah, Nomor 2 Punya Performa Hebat
Advertisement . Scroll to see content

5 Pemain Bintang yang Berstatus Bebas Transfer di Akhir Musim, Benzema hingga Messi

Rabu, 31 Mei 2023 - 17:53:00 WIB
5 Pemain Bintang yang Berstatus Bebas Transfer di Akhir Musim, Benzema hingga Messi
Pemain Bintang yang Berstatus Bebas Transfer, Striker Real Madrid, Karim Benzema (Foto: REUTERS)
Advertisement . Scroll to see content

5. Lionel Messi (PSG)

Rumor kontrak Messi di Paris Saint Germain sedang sangat hangat diperbincangkan belakangan ini. PSG dan Messi sudah membicarakan rencana perpanjangan kontrak, tetapi rumornya tawar menawar itu menemui jalan buntu.

Diketahui, kontrak 2 tahun La Pulga di PSG akan habis pada akhir Juni 2023 mendatang. Pemenang Ballon d'Or tujuh kali itu sempat dikabarkan disodori kontrak sensasional oleh klub Arab, Al Hilal.

Selain itu, Messi juga dikabarkan memiliki kans besar untuk kembali ke Barcelona. Menurut Guillem Balague, jurnalis Spanyol yang menulis buku Biografi Messi, mengatakan bahwa pelatih Xavi Hernandez telah bicara langsung pada Messi agar bisa kembali ke Blaugrana.

Itulah 5 pemain bintang yang berstatus bebas transfer di akhir musim ini. Menarik dinantikan ke mana mereka akan berlabuh pada bursa transfer musim panas 2023 nanti.

Editor: Komaruddin Bagja

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut